SIGN IN

Jumat, 09 Desember 2011

Resume Konsep Sistem Informasi

PERUSAHAAN DAN MANAGEMENT GLOBAL TEKNOLOGI INFORMASI

Pentingnya strategi dan operasi teknologi informasi dalam bisnis tidak lagi diragukan. Banyak perusahaan di seluruh dunia berkeinginan untuk mengubah dirinya sendiri menjadi pembangkit daya (power house) bisnis global melalui berbagai investasi besar dalam e-business dan e-commerce, dan usaha TI lainnya yang global.

Bagaimana seharusnya teknologi informasi dikelola ?
Dengan cara pendekatan manajerial, yang terdiri dari 3 komponen utama, yaitu :
1.      Mengelola pengembangan dan implementasi bersama berbagai strategi bisnis.
2.      Mengelola pengembangan dan implementasi aplikasi dan teknologi bisnis/IT baru.
3.      Mengelola organisasi IT dan infrastruktur TI.

Perencanaan bisnis/TI
Perusahaan harus mengelola pengembangan strategi pelengkap dalam bisnis dan TI untuk memenuhi nilai pelanggan dan visi nilai bisnis mereka. Proses perencanaan bisnis/ TI memiliki 3 komponen utama, yaitu :

Resume Konsep Sistem Informasi


TANTANGAN DALAM HAL ETIKA DAN KEAMANAN

Dimensi Etika dan Sosial :
Peran penting dari teknologi dan system informasi dalam masyarakat meningkatkan berbagai isu etika dan social yang serius dalam hal dampak mereka atas kepegawaian, individualitas, kondisi kerja, privasi, kesehatan, dan kejahatan computer.
Berbagai isu kepegawaian meliputi hilangnya pekerjaan karena komputerisasi dan otomatisasi pekerjaan vs pekerjaan yang diciptakan untuk memasok serta mendukung teknologi informasi yang baru dan aplikasi bisnis yang mereka buat. Dampak pada kondisi kerja meliputi berbagai masalah pemonitoran computer karyawan dan kualitas kondisi kerja atas berbagai pekerjaan yang menggunakan secara intensif TI.
Berbagai masalah kesehatan ditampilkan oleh penggunaan yang intensif atas terminal kerja computer untuk periode waktu yang lama oleh para karyawan yang dapat menyebabkan gangguan kesehatan

Resume Konsep Sistem Informasi

MENGEMBANGKAN SOLUSI BISNIS/TI

Siklus Pengembangan Sistem :
Pemakai akhir bisnis dan pakar SI dapat menggunkan pendekatan system untuk membantu mereka mengembangkan solusi system informasi untuk memenuhi peluang bisnis. Hal ini sering melibatkan siklus pengembangan system di mana pakar SI dan pemakai akhir menyusun, mendesain, dan mengimplementasikan system bisnis.

Pembuatan Prototipe :
Pembuatan prototype adalah metodologi alternative utama dalam siklus pengembangan system informasi tradisional. Hal ini mencakup penggunaan alat dan metedologi prototype, yang mendukung proses yang interaktif dan berulang-ulang yang mengembangkan prototype interface pemakai dan komponen system informasi lainnya.

Resume KSI Pertemuan 7 & 8

Nama : Archam Ali Bachtiar
NIM   : 11410100041

Knowledge Management System (KMS) :
Penggunaan teknologi informasi untuk membantu mengumpulkan, mengatur, dan berbagi pengetahuan bisnis dalam organisasi.

Artificial Intelligence (AI) :
Adalah Kecerdasan yang ditunjukkan oleh suatu entitas buatan. Sistem seperti ini umumnya dianggap komputer. Domain dari AI ada 3, yaitu cognitive science, robotic, dan natural interfaces.

Expert System :
Istilah expert system berasal dari knowledge-based expert system (sistim cerdas berbasis pengetahuan), dimana suatu sistem yang menggunakan pengetahuan manusia (human knowledge) yang dimasukkan ke dalam komputer untuk memecahkan masalah yang umumnya memerlukan keahlian seorang pakar/expert. Atau dapat juga dikatakan, sebuah program komputer yang menggunakan pengetahuan dan teknik inferensi (pengambilan kesimpulan) untuk memecahkan persoalan seperti yang dilakukan oleh seorang pakar.

Kamis, 20 Oktober 2011

Resume Agama Islam

Resume yang saya buat ini akan membahas atau me-review pertemuan dari bab awal sampai bab terakhir.
1.         Pertemuan I (makna / definisi Agama Islam)
·         Agama             : Tidak kacau
·         Religi               : Kembali Terikat
·         Din (Millah)    : Cara, hari kiamat, nasehat, pembalasan

o   Agama = Religi                                                          
Aturan yang mengatur hubungan manusia dengan Tuhan
o   Din (Dinul)
Aturan yang mengatur hubungan
-          Manusia dengan Tuhan
-          Manusia dengan sesama
-          Manusia dengan makhluk lain
           

Resume KSI Pertemuan 5 dan 6

Bab 5 Electronic Business & Electronic commerce systems

1. Electronic Business
    Fungsi bisnis dari elektronik ini, yakni memperkuat dan meningkatkan proses bisnis penting di seluruh perusahaan.
     Pada Electronic Bisnis, menggunakan CRM (Customer Relationship Manager). Salah satu fungsinya yaitu, menciptakan sistem perusahaan yang lintas fungsional. Aplikasi CRM : Contract and Account Management yang tugasnya yaitu membantu sales, marketing, dan service professionals, Sales (cara kerja sales ada dua yaitu cross-selling dan up-selling, Marketing and Fulfillment yang bertugas sebagai membantu para marketing professionals menyelesaikan kampanye direct marketing, Customer Service and Support yang tugasnya membantu untuk menciptakan, menentukan dan mengontrol serta mengendalikan permintaan pelayanan.

Selasa, 11 Oktober 2011

Perisan 4 tentang NAPZA

Pengertian NapzaA
Napza (Narkotika, Alkohol, Psikotropika dan Zat adiktif lainnya) adalah zat-zat kimiawi (obat-obat berbahaya) yang mampu merubah perasaan, fungsi mental dan prilaku seseorang ( Kamus Narkoba BNN 2006)
NAPZA terdiri dari 4 kategori sebagai berikut:
a.   Narkotika
Narkotika adalah zat atau obat yang berasal dari tanaman atau bukan tanaman baik sintetis maupun semi sintetis yang dapat menyebabkan penurunan atau perubahan kesadaran, hilangnya rasa, mengurangi sampai menghilangkan rasa nyeri, dan dapat menimbulkan ketergantungan.
b.   Alkohol
Alkohol adalah zat aktif dalam berbagai minuman keras, mengandung etanol yang berfungsi menekan saraf pusat.

Minggu, 09 Oktober 2011

Perisan 3

Komunikasi
Oleh : Sri Hariani Eko Wulandari S.Kom, M.MT
Meraih sukses di era kompetitif :
  • competiting for jobs : writing clearly, speaking skillfully
  • winning customers : listening carrefully, adapting to situations
10 common traits of the best business leaders :
  • passion
  • intelligence and clarity of thinking
  • great communication skills
  • high energy level
  • egos in check (humble)
  • inner peace
  • captializing of formative early life experience
  • strong family life
  • possitive attitute
  • to win the right (melakukan yang terbaik)

Senin, 03 Oktober 2011

Resume KSI Pertemuan 3 & 4

Competing With Information Technology


Tujuan Pembelajaran :

- Identify strategi kompetitif dasar dan menjelaskan bagaimana bisnis dapatmenggunakan IT untuk menghadapi kekuatan kompetitif yang dihadapinya.
- Identify menggunakan beberapa strategis TI dan memberikan contoh bagaimanamereka memberikan keunggulan kompetitif untuk bisnis.
- Give contoh bagaimana rekayasa ulang proses bisnis sering melibatkanpenggunaan strategis TI.
- Identify nilai bisnis menggunakan teknologi internet untuk menjadi pesaingtangkas atau membentuk perusahaan virtual.
- Explain bagaimana pengetahuan sistem manajemen dapat membantu sebuah bisnis mendapatkan keuntungan strategis.

Senin, 12 September 2011

Resume Manajemen Umum


Apakah arti organisasi itu ?
Organisasi adalah suatu perkumpulan dari beberapa individu yang membahas suatu permasalahan dan bekerjasama satu sama lain untuk mencapai tujuan yang diinginkan organisasi tersebut .

Apa yang dimaksud manajemen ?
Manajemen adalah suatu bentuk kerja yang dilakukan oleh perusahaan untuk mencari keuntungan yang besar.

Apa yang dimaksud manajer ?
Manajer adalah seseorang yang melakukan kegiatan/pekerjaan di perusahaan yang tujuannya mencari keuntungan/keberhasilan. 

Apakah manajemen itu penting?
Manajemen memang penting, karena untuk mencapai keberhasilan dengan baik. Dibutuhkan berbagai peran untuk melakukan sebuah pekerjaan.

Resume Konsep Sistem Informasi

Kuliah pertama pada hari selasa ini diawali dengan mata kuliah Konsep Sistem Informasi. Dalam mata kuliah ini, bertujuan agar mahasiswa diharapkan dapat memahami Konsep Dasar Sistem Informasi/Teknologi Informasi (SI/TI), Business Information Systems, System Development Process, dan Management Challenges.

Materi yang akan di pelajari di mata kuliah ini yaitu :
Foundations of Information Systems in Business, Competing with Information Technology, Computer Hardware, Computer Software, Data Resource Management, Telecommunications and Networks, Electronic Business Systems, Electronic Commerce Systems, Decision Support Systems, Knowledge Management and Specialized Information Systems, Developing Business/IT Solutions, Enterprise and Global Management of Information Technology, Systems Development: Investigation and Analysis, The Personal and Social Impact of Computers .

Minggu, 11 September 2011

Resume Perisan Tanggal 10 September 2011

Kegiatan pada hari sabtu yang diikuti oleh seluruh mahasiswa baru di kampus STIKOM Surabaya diawali dengan apel pagi pada pukul 06:30 dan dilanjutkan dengan seminar di ruang serbaguna. Di ruang serbaguna, materi pertama disampaikan oleh Bapak Bambang Hariadi.

Materi pertama pada seminar yang disampaikan oleh beliau adalah tentang ”MOTIVASI” . Kata dasar dari motivasi adalah “motif/motive” yang berarti dorongan. Dan kata “MOTIVASI” apabila diartikan bisa menjadi dua arti yaitu :
  • Segala sesuat yang dapat membuat seseorang bertingkah laku tertentu.
  • Kesediaan untuk mengeluarkan tingkat upaya yang tinggi kearah pencapaian tujuan suatu organisasi. 

Kamis, 18 Agustus 2011

Resume OKK 2011 tanggal 16 dan 17

Selasa, 16 Agustus 2011 :
Pukul 07.00 : peserta OKK 2011 memasuki Arena Prestasi di lantai 9 dengan menggunakan tangga.  Lalu, mencari team / kelompok yang sudah ditentukan.
Pukul 07.30 : KS mengabsensi peserta OKK yang sudah hadir di Arena Prestasi tersebut. Lalu, para peserta melanjutkan diskusi tentang bahan dan yel-yel bersama team / kelompoknya.
Pukul 07.45 : Pengarahan dari panitia OKK 2011  dan juga semangat dari panitia tersebut.

Pukul 08.00 : meninggalkan Arena Prestasi.  Beberapa SHIFT melanjutkan pelatihan blog diruang LabKom.  Sedangkan SHIFT 4, melanjutkan ke ruangan serbaguna.  Dengan acara game "DEBAT KOMISI".  Acara tersebut dengan tujuan melatih para peserta OKK 2011 untuk dapat memberi tanggapan / argumen dari topik pembahasan di game tersebut.  Selain itu, juga melatih keberanian untuk mengungkapkan tanggapan sendiri.

Pukul 10.00 : Dari ruang serbaguna, peserta OKK dari SHIFT 4 langsung melanjutkan ke ruang auditorium. untuk melakukan pembukaan rekening Bank CIMB NIAGA bersama-sama.

Selasa, 16 Agustus 2011

OKK STIKOM SURABAYA

pertama menginjakkan kaki di kampus stikom saya merasa bangga karena sebentar lagi saya akan mewujudkan cita-cita saya bersama kampus ini . rasanya tidak sabar untuk mengikuti OKK dan langsung memulai menimba ilmu di kampus ini .
Selama mengikuti OKK saya banyak mendapat pelajaran yang bermanfaat dan sekaligus mendapatkan teman baru . Saya beruntung menjalani orientasi ini bersama KS yang sangat baik .
saya senang menjalani semuanya bertsama teman baru saya , susah bareng ,senang bareng dll . alfred nobel 1.1 you are the winner not the looser .